Langkah langkah membuat desain menggunakan Canva
- Masuk ke canva.com di google chrome
- Setelah masuk di Dashboard Canva, klik Creat a desaign di pojok kanan atas
- Pilih jenis lembar kerja sesuai keinginan ( disini saya contohkan lembar kerja yang saya pakai adalah Poster )
- Setelah tampil lembar kerja yang sudah kita pilih
- Klik desain untuk memilih desain / model poster ( halam kerja kita ) pada template yang suah disediakan
- Jika template yang kita inginkan tidak ada, kita bisa mencarinya dengan mengetik langsung pada pencarian template
- Setelah template yang kita inginkan sudah ada tinggal klik saja maka template tersebut akan langsung ke halaman lembar kerja kita
- Setelah itu tinggal kita modifikasi mana yang akan kita pakai dan mana yang akan kita buang, baik Kata, model warna dan lain sebagainya
- Setelah desain kita jadi dan ingin mencetaknya kita tinggal mengklik tombol Share yang ada di pojok kanan atas
- Scroll ke bawah pilih download
- Pilih type file dan klik download
- Untuk mengecek hasilnya kita klik download di komputer / HP kita






0 comments:
Posting Komentar